Apa saja Manfaat Ice Cream? Berikut ini Berbagai Manfaat Es Krim


Apa saja Manfaat Ice Cream?  Berikut ini Berbagai Manfaat Es Krim

Makan es krim menjadi pilihan banyak orang ketika hati gundah gulana. Manis serta paduan lembut dan dinginnya es krim bisa meredakan sedikit perasaan sedih dan resah. Akan tetapi, jangan salah, bukan cuma bikin dingin, es krim pun memiliki banyak manfaat lainnya.

Kemungkinan masih banyak yang belum tahu kalau es krim sebenarnya bukan sekedar camilan melainkan mempunyai beragam manfaat juga apabila dikonsumsi dengan porsi yang pas. Produk olahan susu ini memang favorit semua orang karena sensasi rasanya lezat dan segar. Apa saja manfaat lain dari es krim? Berikut ringkasannya.

  1. Bagus untuk Pertumbuhan



Es krim bagus untuk pertumbuhan karena mengandung banyak nutrisi. Terbuat dari olahan susu yang dibuat beku, tentu es krim juga memiliki zat gizi yang sama dengan susu mulai dari vitamin A, B1, B2, B12, kalsium serta niasin. Kandungan nutrisi tersebut khususnya sangat bermanfaat untuk pertumbuhan tulang serta menjaga kesehatan otot dan saraf, terlebih lagi untuk anak – anak.

  1. Bagus untuk Kesuburan Wanita



Siapa sangka es krim juga bagus untuk mengatasi infertilitas? Wanita yang mengonsumsi banyak susu atau olahannya misalnya es krim, ternyata berpeluang lebih besar dalam soal memiliki keturunan. Hal tersebut telah melewati serangkaian penelitian terhadap 18.000 wanita dari usia 24 sampai 42 tahun.

  1. Membantu Menurunkan Berat Badan



Masih berhubungan dengan wanita, biasanya mereka yang sedang diet karena ingin menurunkan berat badan menghindari makan yang manis – manis. Salah satu makanan yang dianggap dapat membuat gendut ialah es krim. Padahal, apabila dikonsumsi secara wajar dan tidak berlebihan, es krim tidak akan menyebabkan gendut dan justru dapat membantu proses diet yang sedang dijalankan.

  1. Menaikkan Mood



Kalau manfaat yang satu ini sudah pasti diketahui semua orang. Ya, memakan es krim memang ampuh dalam menaikkan mood. Ketika sedang dilanda hari buruk atau hati sedang bersedih, makan es krim bisa jadi pilihan yang tepat karena dingin dan rasa manisnya juga mampu membuat tubuh ikut dingin sehingga bisa kembali ceria.

Itulah beberapa manfaat dari makan es krim. Es krim yang memberikan banyak manfaat terutama bagi kesehatan tersebut tentunya terbuat dari bahan baku berkualitas, seperti yang bisa ditemui di Cold Stone Creamery ice cream Jakarta. Cold Stone Creamery ice cream Jakarta memberikan sensasi rasa es krim terbaik. Selain itu, untuk menambah keceriaan para pecinta es krim, Cold Stone Creamery ice cream Jakarta pun memiliki beragam jenis variasi es krim seperti ice cream shakes, smooties, dan juga cakes pun tersedia di Cold Stone Creamery ice cream Jakarta.


0 Response to "Apa saja Manfaat Ice Cream? Berikut ini Berbagai Manfaat Es Krim"

Posting Komentar

close